Setelah sukses mengadakan "Master Chef Indonesia" pada Mei 2011 lalu, kini RCTI kembali menggelar kompetisi memasak tersebut untuk musim kedua. Pendaftaran untuk audisi "Master Chef Indonesia" season 2 ini telah dibuka untuk sejumlah kota.
Untuk kota Surabaya, pendaftaran akan ditutup pada 15 Maret. Sedangkan pada 22 Maret nanti, pendaftaran untuk daerah Padang dan Makassar akan ditutup. Terakhir, pendaftaran untuk masyarakat di wilayah Jakarta akan ditutup pada 25 Maret.
Kompetisi memasak ini ditujukan bagi pria dan wanita Indonesia berusia 18-60 tahun yang merasa memiliki bakat di bidang memasak. Para peserta yang tertarik bisa mulai mendaftarkan diri pada website resmi "Master Chef Indonesia". Selain itu untuk pendaftaran juga bisa dilakukan dengan cara mengisi formulir pada koran Sindo dan dikirim ke PO BOX 60750GN JKS 12120.
Nantinya, kontestan yang lolos akan dihubungi oleh pihak "Master Chef Indonesia". "Setelah anda mengisi secara lengkap ataupun sudah mengirimkan formulir kepada kami,tunggu telepon dari pihak Masterchef untuk konfirmasi anda lolos," tulis perwakilan "Master Chef Indonesia" di akun Twitter resminya.
Sekedar informasi, pada "Master Chef Indonesia" yang pertama peserta asala Malang, Lucky, berhasil menjadi juara. Saat itu, acara tersebut dinilai oleh 3 chef ahli sebagai juri yakni Vindex Tengker, Rinrin Marinka dan Juna Rorimpandey.
Sumber By Wow KerenRating: 4.5
Untuk kota Surabaya, pendaftaran akan ditutup pada 15 Maret. Sedangkan pada 22 Maret nanti, pendaftaran untuk daerah Padang dan Makassar akan ditutup. Terakhir, pendaftaran untuk masyarakat di wilayah Jakarta akan ditutup pada 25 Maret.
Kompetisi memasak ini ditujukan bagi pria dan wanita Indonesia berusia 18-60 tahun yang merasa memiliki bakat di bidang memasak. Para peserta yang tertarik bisa mulai mendaftarkan diri pada website resmi "Master Chef Indonesia". Selain itu untuk pendaftaran juga bisa dilakukan dengan cara mengisi formulir pada koran Sindo dan dikirim ke PO BOX 60750GN JKS 12120.
Nantinya, kontestan yang lolos akan dihubungi oleh pihak "Master Chef Indonesia". "Setelah anda mengisi secara lengkap ataupun sudah mengirimkan formulir kepada kami,tunggu telepon dari pihak Masterchef untuk konfirmasi anda lolos," tulis perwakilan "Master Chef Indonesia" di akun Twitter resminya.
Sekedar informasi, pada "Master Chef Indonesia" yang pertama peserta asala Malang, Lucky, berhasil menjadi juara. Saat itu, acara tersebut dinilai oleh 3 chef ahli sebagai juri yakni Vindex Tengker, Rinrin Marinka dan Juna Rorimpandey.
Sumber By Wow KerenRating: 4.5
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.